Kenapa Anda Harus Memilih Pintu Aluminium Kupu Kupu?
Sebagai pintu eksterior utama ke rumah Anda, pintu depan Anda sangat penting untuk kesan pertama rumah Anda, daya tarik tepi jalan dan keamanan rumah Anda. Pintu depan Anda bukan hanya pintu eksterior, tetapi juga harus sesuai dengan lorong atau teras Anda dan gaya rumah Anda. Penampilan bukanlah satu-satunya hal yang penting; pintu depan Anda adalah bagian dari keamanan rumah Anda serta sumber potensial kehilangan panas, yang semuanya perlu dipertimbangkan saat Anda meneliti jenis pintu depan Anda yang terbaik. Pintu Aluminium Kupu Kupu merupakan salah satu jenis dan model pintu rumah terbaru dan sedang populer belakangan ini. Model pintu ini memang banyak sekali pilihanya mulai dari desain klasik minimalis sampai dengan yang lengkung dimana tentu saja dengan harga yang berbeda.
Desain Pintu Aluminium Kupu Kupu Minimalis
Rumah dengan desain minimalis menjadi primadona sekarang ini. Dalam membangun sebuah rumah minimalis yang serasi dalam setiap aspek pendukungnya, yang seringkali terlewatkan adalah memikirkan model pintu. Padahal pintu memiliki peran penting sebagai elemen pendukung terciptanya rumah minimalis yang menawan. Meksipun fungsi utama pintu adalah sebagai faktor keamanan dan akses keluar masuk rumah atau ruangan, tetapi pemilihan pintu harus dipilih dengan sebaik mungkin agar sesuai dengan desain minimalis. Jika rumah Anda memiliki desain minimalis, maka menggunakan pintu aluminium kupu kupu merupakan pilihan yang tepat.
Benefit Menggunakan Pintu Aluminium Kupu Kupu
Bagi Anda yang menggunakan pintu aluminium model kupu kupu maka Anda akan mendapatkan banyak keuntungan yang tidak akan didapatkan oleh pintu lainnya. Adapun keuntungan menggunakannya sebagai berikut:
- Pintu Bisa di Buka 90 Derajat sampai 180 Derajat
- Lebih Tahan Terhadap Segala Cuaca
- Mampu Menahan Bocor
- Model yang Bervariasi
- Harga Terjangkau
Jenis Jenis Pintu Aluminium Kupu Kupu
- Pintu Kupu Tarung
- Pintu Kupu Tarung Geser
- Pintu Kupu Tarung Modern
PT. Setiajaya Alumindo menawarkan produk pintu aluminium kupu kupu terbaru dengan banyak pilihan untuk kebutuhan rumah Anda. Segera hubungi kami untuk mendapatkan penawaran harga yang kompetitif serta untuk mendapatkan informasi yang lebih detail.